Thursday, August 4, 2011

Tabah dan iringilah dengan Taubat.. Pasti ada ganjarannya..




Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya. Ia mendapat pahala (dari kebajikan) yang diusahakannya dan ia mendapat siksa (dari kejahatan) yang dikerjakannya. (Mereka berdoa) : "Ya Tuhan kami, janganlah Engkau bebankan kepada kami beban yang berat sebagaimana Engkau bebankan kepada orang-orang sebelum kami.Ya Tuhan kami, janganlah Engkau pikulkan kepada kami apa yang kami tak sanggup kami memikulnya. Beri maaflah kami; ampunilah kami; dan rahmatilah kami. Engkaulah Penolong kami, maka tolonglah kami terhadap kaum yang kafir."


(Al-Baqarah : 286)









Jalan ini jalan jauh..
Matlamat akhir itu hakiki..
Mencapainya perlukan kesabaran dan ketekunan..
Ujian adalah kayu ukur iman..
Tinggi rendah iman diukur pada natijah di akhir ujian..
Tetaplah tsabat..
JanjiNya pasti..





Allah..
Thabbatkanlah hati kami pada agamaMu..
Thabbatkanlah hati kami dalam mentaatiMu..
Thabbatkanlah hati kami pada jihad di jalanMu..





0 comments:

Post a Comment